Politik

Hadirnya Anak Raja Tunjukan Dunia Politik, Kemenangan Hanya Diraih Pemilik Sistem

Pasca setelah mengahadapi momentum peserta demokrasi, publik dikejutkan oleh kehadiran “Anak Raja” yang akan memimpin Daerah. Anak raja menjadi buah bibir di masyarakat setelah berhasil memperoleh suara terbanyak di kursi Legislatif DPRD Provinsi Jambi di salah satu partai politik melalui hasil rekapitulasi dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) secara online. Berdasarkan perolehan suara melalui aplikasi sirekap,…

Lanjut Baca
Money Politic

“Money Politic”, Ambil Uangnya, Jangan Pilih Orangnya

Money Politic Ambil Uangnya, Jangan Pilih Orangnya Mendekati momentum Pemilu seperti saat ini, setiap Calon Legislatif (Caleg) dari sejumlah partai politik telah mempersiapkan strategi terbaiknya. Untuk mendapatkan suara masyarakat sebanyak-banyaknya. Adapun strategi si-caleg ini, berupaya mencitrakan d!rinya agar mendapatkan simpati masyarakat. Biasanya berlindung d!balik figur keluarga, kelompoknya, bahkan yang lebih fenomenal kabarnya saat ini ada…

Lanjut Baca
KPU dalam menjaga data pemilih

Ketidak Becusan KPU Dalam Menjaga Data Pemilih

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Dalam Menjaga Data Pemilih Komisi Pemilihan Umum (KPU) merupakan penyelenggara pemilu yang bersifat nasional, tetap, dan mandiri yang melaksanakan tugas pada pemilihan umum. Dalam menjalankan tugasnya sebagai penyelenggara pemilu KPU harus menjaga data pemilih. Seperti yang tercantum pada UU Nomor 15 Tahun 2011 tentang Tugas dan Kewajiban Penyelenggara, salah satunya adalah…

Lanjut Baca

Ketum PMII Tanjabbar Apresiasi BNN Tanjabtim Yang Lakukan Tes Urine Terhadap ASN

Muncul kabar terkait ratusan Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemkab Tanjab Barat menjalani tes urine yang dilakukan oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Tanjab Timur. Tes urine dilaksanakan mendadak usai upacara HUT Korpri ke-52, sehingga membuat para ASN kaget. Kabar tersebut bisa dibaca di sini. M. Ridho Kurniawan, selaku PJS Ketua Umum PMII Tanjabbar mengapresiasi langkah…

Lanjut Baca

Pentingnya Ikut Organisasi Bagi Mahasiswa

Menjadi mahasiswa bukan hanya tentang belajar di dalam kelas, tetapi juga melibatkan diri dalam kegiatan di luar ruangan. Salah satu cara yang paling efektif untuk melakukannya adalah dengan bergabung dalam organisasi mahasiswa. Mengapa ikut organisasi begitu penting bagi mahasiswa? Berikut adalah beberapa alasan yang perlu dipertimbangkan. 1. Pengembangan Keterampilan Bergabung dalam organisasi mahasiswa memberikan kesempatan…

Lanjut Baca

Mendekati Pesta Demokrasi, Keberadaan PMII Hanya Lumbung Suara Bagi Kepentingan Elit Politik

Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) adalah organisasi kemahasiswaan yang berbasis pengkaderan atau istilah yang sering kita kenal kaderisasi. Selain yang biasa kita kenal pengkaderan formal di PMII berjenjang, kegiatan-kegiatan pengkaderan di PMII juga beragam agar tetap berada pada tujuan umum di PMII. Sebagaimana yang tertera pada kitab suci PMII yaitu AD/ART: “Terbentuknya pribadi muslim Indonesia…

Lanjut Baca
NAIK